MAKALAH BALANCED AMPLIFIER DENGAN MENGGUNAKAN DRIVER OP AMP

Share on :



BALANCED AMPLIFIER
DENGAN MENGGUNAKAN DRIVER OP AMP


ABSTRAK

Pada umumnya amplifier konvensional melibatkan jalur power supply (ground) yang berhubungan dengan jalur audio . Hal ini mengakibatkan pengolahan sinyal audio akan muncul IHM (Interval Hum Modulation ) noise. Oleh karena itu, untuk dapat menekan timbulnya noise seminimal mungkin, maka dibuat sebuah amplifier yang tidak bereferensi pada ground power supply . Amplifier tersebut harus benar-benar balance dari input sampai ke output. Untuk merealisasikan balance amplifier tersebut maka ditetapkan spesifikasi klas AB push-pull dengan daya rms sebesar 120 Watt dan lebar bandwidth antara 50 sampai 10kHz. Pada power amplifier digunakan sistem rangkaian complementary pairs sebagai penguat arus.
Berdasarkan hasil pengujian ternyata daya output yang keluar ke speaker hanya 110 Watt dengan tegangan supply 22 volt dan memiliki lebar bandwidth antara 30 Hz sampai 15 Hz dengan penguatan sebesar 13.5 dB. Sedangkan pengujian cacat signal juga dilakukan dengan membandingkan antara balanced power amplifier dan unbalanced power amplifier dan hasilnya balanced power amplifier memiliki IHM noise jauh lebih kecil dibandingkan unbalanced power amplifier.


mau lanjutannya??? download filenya di bawah ini :
>>>DOWNLOAD DI SINI<<<

0 komentar:

Post a Comment

Statistik

Silahkan donasi blog ini agar tetap jalan....