LAPORAN BAHAN-BAHAN PENGAWET YANG DIGUNAKAN DALAM PENGOLAHAN PANGAN

Share on :



BAHAN-BAHAN PENGAWET YANG DIGUNAKAN DALAM PENGOLAHAN PANGAN


Pendahuluan

Setiap hari kita menggunakan dan mengkonsumsi pangan, tapi mungkin kita tidak tahu atau tidak peduli dengan bahan yang disebut Bahan Tambahan Pangan (BTP). BTP yang paling populer adalah pengawet seperti benzoat, penguat rasa seperti Mono Sodium Glutamat (MSG), pemanis buatan seperti siklamat dan sebagainya.
Seperti halnya penggunaan bahan kimia baik senyawa organik maupun anorganik, untuk obat, makanan atau kosmetik selalu mempunyai sisi baik dan sisi buruk, tergantung pada ketepatan penggunaan dan kesesuaian takarannya dengan tujuan penggunaannya.
Prinsip dasarnya adalah bahan tambahan pangan (BTP) harus digunakan secara tepat sesuai peruntukannya dan dengan takaran yang tepat serta tidak melebihi batas maksimum yang dipersyaratkan.
Makanan penting untuk pertumbuhan dan untukmempertahankan hidup karena makanan merupakan sumber energi untuk membangun jaringan tubuh yang rusak serta memelihara pertahanan tubuh dari penyakit.
Namun terkadang pangan dapat pula menjadi media penyebaran penyakit, terutama bila yang dikonsumsi itu adalah pangan rusak.


mau lanjutannya??? download filenya di bawah ini :
>>>DOWNLOAD DI SINI !<<<

0 komentar:

Post a Comment

Statistik

Silahkan donasi blog ini agar tetap jalan....